Drumband SD Dewi Sartika

Drumband SD Dewi Sartika
Dumband SD Dewi Sartika

Jumat, 05 April 2013

PRAKTEK MEMBUAT KUBUS DARI KERTAS KARTON

Hari Rabu, 3 April 2013 siswa Kelas IV mengadakan praktek membuat kubus dari kertas karton. praktek ini berkaitan dengan mata pelajaran matematika yang saat ini memasuki materi bangun ruang sederhana. dan kali ini sebelum membuat kubus, siswa harus membuat jaring-jaring kubusnya terlebih dahulu. Inilah aktivitas mereka saat membuat kubus...

Dandy dan Akhmad Rizki sedang beraksi


Ozi sedang membuat jaring-jaring kubus


Adel sedang membuat jaring-jaring kubus


Semua dengan kesibukan masing-masing


Nila tahu mau dipoto.... mejeng dulu...


Hati-Hati motongnya ya....


Belinda sudah mulai mengelem...


Punya Ozi hampir jadi...


Belinda hati-hati sekali ngelemnya biar rapi...


Hasil Karya IVO...


Semoga bermanfaat untuk semuanya....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar